Apel Bersama Dalam Rangka Kesiapan Pengamanan Malam Tahun Baru 2018
Pati – Kilaspersada.com, Minggu (3/12/017) Apel bersama dalam rangka kesiapan pengamanan pergantian malam tahun baru 2018 Polres Pati Pimpinan Apel Kapolres Pati Ajun Komisaris Besar Polisi MAULANA HAMDAN, S.I.K dan Komandan Apel AKP SUGINO, SH Kasat Sabhara Polres Pati di halaman Mapolres Pati.
Ikut dalam kegiatan tersebut Dandim 0718/Pati Letkol Arm ARIEF DARMAWAN, S.Sos.Wakapolres Pati KP NYAMIN, SH.para Kabag, Kasat Polres Pati, Kapolsek se Kawedanan, Kasubden 4 Den Por A Pati, Wakasubden 4 Den Por A Pati, Dansubden Pom Pati, Kadishub Pati, Kasat Pol PP Pati, Kasubbag, Kasi dan Pa Staf Polres Pati.
Dalam amanat Kapolda Jateng Irjen Pol Drs. CONDRO KIRONO, M.M M.Hum yang di bacakan oleh kapolres pati yaitu “UCAPAN PUJI SYUKUR KEHADIRAT TUHAN YANG MAHA ESA, KARENA ATAS LIMPAHAN RAHMAT DAN KARUNIA-NYA KITA MASIH DIBERIKAN KESEHATAN DAN KEKUATAN UNTUK MELAKSANAKAN APEL GELAR KESIAPAN PENGAMANAN MALAM TAHUN BARU 2018″.
APEL GELAR PENGAMANAN INI MASIH MERUPAKAN RANGKAIAN DARI OPERASI LILIN CANDI TA. 2017, UNTUK MELIHAT SEBERAPA JAUH KESIAPAN PASUKAN PENGAMANAN YANG DISIAGAKAN, BAIK DARI POLRI, TNI MAUPUN SELURUH STAKEHOLDERS DAN MITRA KAMTIBMAS LAINNYA, SEHINGGA KEGIATAN MASYARAKAT YANG MELAKSANAKAN LIBUR PANJANG DAN MERAYAKAN PERGANTIAN TAHUN DAPAT BERJALAN DENGAN TERTIB, AMAN DAN LANCAR TANPA ADANYA GANGGUAN.
DALAM RANGKA MENJAGA KEAMANAN DAN KENYAMANAN MASYARAKAT PADA PERAYAAN TAHUN BARU 2018, KITA AKAN MELAKSANAKAN PENGAMANAN DENGAN MENGEDEPANKAN TINDAKAN PREEMTIF DAN PREVENTIF, YANG DIDUKUNG KEGIATAN DETEKSI DINI SERTA PENEGAKAN HUKUM SECARA PROFESIONAL DAN PROPORSIONAL SELURUH STAKEHOLDERS DAN MITRA KAMTIBMAS LAINNYA, SEHINGGA KEGIATAN MASYARAKAT YANG MELAKSANAKAN LIBUR PANJANG DAN MERAYAKAN PERGANTIAN TAHUN DAPAT BERJALAN DENGAN TERTIB, AMAN DAN LANCAR TANPA ADANYA GANGGUAN.
DALAM RANGKA MENJAGA KEAMANAN DAN KENYAMANAN MASYARAKAT PADA PERAYAAN TAHUN BARU 2018, KITA AKAN MELAKSANAKAN PENGAMANAN DENGAN MENGEDEPANKAN TINDAKAN PREEMTIF DAN PREVENTIF, YANG DIDUKUNG KEGIATAN DETEKSI DINI SERTA PENEGAKAN HUKUM SECARA PROFESIONAL DAN PROPORSIONAL
TERKAIT DENGAN HAL TERSEBUT, ADA BÉBERAPA HAl YANG PERLU SAYA TEKANKAN YAITU “SIAPKAN MENTAL DAN FISIK SAUDARA DILANDASI OLEH KOMITMEN MORAL DAN DISIPLIN KERJA YANG TINGGI DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KEPADA MASYARAKAT, PETAKAN SELURUH POTENSI KERAWANAN DI MASING- MASING WILAYAH, TINGKATKAN KEWASPADAAN TERHADAP KEMUNGKINAN AKSI TEROR YANG MEMANFAATKAN MOMENT INI DAN KEJAHATAN KNVENSIONAL YANG MERESAHKAN, HINDARI SIKAP DAN TINDAKAN -TINDAKAN TIDAK SIMPATIK, AROGAN, DAN LAIN LAIN YANG TIDAK MENCERMINKAN KARAKTER JATI DIRI SEBAGAI sosoK PELINDUNG, PENGAYOM DAN PELAYAN MASYARAKAT, TINGKATKAN SOLIDITAS DAN KERJASAMA YANG HARMONIS ANTAR SELURUH INSTANSI TERKAIT”. AS