Anggota Koramil 07/Wedarijaksa Melatih Membina Dan Melatih Personel Linmas Dalam Disiplin PBB
Pati – Kilaspersada.com, Senin (20/11/2017) Pembinaan Linmas Desa Tluwuk Kecamatan Wedarijaksa dalam rangka meningkatkam kedisiplinan serta penyegaran materi PBB guna mendukung pam swakarsa pengisian perangkat desa Tluwuk Kec.Wedarijaksa Tahun 2017 dan pam menjelang Pam Natal dan Tahun Baru 2018.
Hadir dalam giat tersebut Kades Tluwuk, Babinsa Tluwuk beserta 1 pers, Babinkamtibmas ds. Tluwuk, 15 anggota Linmas ds.Tluwuk.
Dalam Kesempatan tersebut Danramil 07/Wedarijaksa ( Kpt.Cpm.Saryono ) menyampaikan bahwa harapan kami memberikan pelatihan dan juga pembinaan disiplin PBB / Persatuan Baris Berbaris dengan tujuan maksut untuk mendukung tugas pokoknya para personel Linmas yang hal ini menciptakan serta melakasnakan apa yang harus mereka nanti lakukan dihadapkan pada kegiatan membantu keamanan dan ketertiban yang sangat diharapkan warga.
Bagi Anggota kami yang membina dan melatih juga harus sesuai dengan porsi latihan kepada yang di latih, agar tujuan dan sasaran tersebut bisa tercapai secara maksimal .
Harapan dan tujuan kami kepada personil linmas yang diLatih supaya tidak Malas tapi tetap semangat Dengan tujuan Disiplin dalam Bertugas sebagai pam desa wilayahnya tidak takut saat mengahadapi segala rintangan. AS